Polresta Banjarmasin Menggelar Bakti Sosial Donor Darah Dalam Rangka Hut Lantas Ke 78

Banjarmasin- Polresta Banjarmasin menggelar bakti sosial donor darah dalam rangka Hut Lantas Ke 78.

 

 

Kegiatan yang berlangsung di Aula Rupatama Polresta Banjarmasin, Kamis (14/9/2023) pagi itu tampak antusias personil Polresta Banjarmasin mengikuti.

 

 

Kapolresta Banjarmasin Kombes Pol Sabana Atmojo S.I.K., M.H melalui Kasat Lantas Polresta Banjarmasin Kompol M Taufiq Qurahman S.I.K. mengatakan ini sebagai wujud memperingati dan meriahkan HUT Lantas ke 78.

 

“Kurang 85 kantong darah yang berhasil terkumpul, ” terangnya.

 

Agenda yang berkerja sama dengan PMI Kota Banjarmasin ini, Kasat Lantas berharap bisa membantu masyarakat yang memerlukan darah.

 

“Donor darah ini untuk kemanusiaan, “tuturnya.

 

Dikesempatan itu dihadiri juga Kapolresta Banjarmasin Kombes Pol. Sabana Atmojo S.I.K., M.H. bersama Wakapolresta Banjarmasin Akbp. Pipit Subiyanto S.I.K., M.H. dan juga PJU Polresta Banjarmasin.

Pos-pos Terbaru

Kapolresta Banjarmasin
Kapolresta Banjarmasin
Informasi
Scroll to Top