Polresta Banjarmasin laksanakan giat pemadaman kebakaran lahan

Kapolresta Banjarmasin Kombes Pol Drs Wahyono MH memerintahkan Personel Polresta Banjarmasin beserta perlengkapan untuk mengatasi Kebakaran lahan yang terjadi di Kabupaten Banjar, Banjarbaru dan marabahan.hal itu di maksut untuk memback up personel Polri di sana dalam memadamkan lahan yang tersebar di daerah nya yang mengakibatkan kabut asap.

Pos-pos Terbaru

Kapolresta Banjarmasin
Artikel
Artikel
Scroll to Top