Polresta Banjarmasin Gelar Apel Siaga Bencana
BANJARMASIN-Berdasar hasil kajian BMKG memperlihatkan sejumlah daerah yang berpotensi alami peningkatan curah hujan serta cuaca ekstrim di bulan November, Desember, hingga Januari, salah satunya Kalimantan Selatan. Untuk itu Polresta Banjarmasin bersama instansi terkait menggelar Apel Siaga Bencana Kota Banjarmasin bertempat …