Hari: 3 Januari 2019

Tim Pamatwil Mabes Polri Cek Kesiapan Posko Ops Lilin Intan 2018

BANJARMASIN – Mako Polresta Banjarmasin kedatangan tamu dari Pamatwil Mabes Polri, Minggu (30/12/2018) Siang. Menurut keterangan Kasubbag Humas, Iptu Moh Irkamni, kedatangan tim dari Mabes Polri itu dalam rangka pelaksanaan tugas untuk Menghadapi Kontijensi Terhadap Ancaman Terorisme Pada Perayaan Malam …

Tim Pamatwil Mabes Polri Cek Kesiapan Posko Ops Lilin Intan 2018 Read More »

Konfrensi Pers : Kapolresta Banjarmasin Release Hasil Ungkap Kasus Pembunuhan dan Curanmor

BANJARMASIN – Diwaktu bersamaan usai pergelaran Konfrensi Pers Ungkap Kasus Narkoba yang dipimpin Kapolda Kalsel, Irjend Pol. Drs Yazid Fanani, M.Si, jajaran Polresta Banjarmasin kembali melanjutkan keberhasilan Satuan Reskrim dalam mengungkap kasus tindak pidana Pembunuhan dan Pencurian Kendaraan Bermotor (Curanmor), …

Konfrensi Pers : Kapolresta Banjarmasin Release Hasil Ungkap Kasus Pembunuhan dan Curanmor Read More »

Jelang Perayaan Malam Tahun Baru 2019, Polresta Banjarmasin Akan Turunkan Personelnya di Jalur

BANJARMASIN – Kabag Ops Polresta Banjarmasin, Kompol Awilzan, S.I.K, pimpin apel kesiapan Gladi Pengamanan Car Free Night Tahun Baru 2019 di Halaman Mapolresta Banjarmasin, Sabtu (29/12/2018) Sore.   Sebanyak 695 personel gabungan sore itu menggelar apel kesiapan dibawah komando taktis …

Jelang Perayaan Malam Tahun Baru 2019, Polresta Banjarmasin Akan Turunkan Personelnya di Jalur Read More »

Kapolresta Banjarmasin Pimpin Pengamanan Jalannya Aksi Solidaritas

BANJARMASIN – Ratusan massa yang tergabung dari Yayasan Aksi Cepat Tanggap (ACT) Cabang Kalimantan Selatan menggelar aksi Solidaritas Save Uighur dengan sasaran Depan Kantor DPRD Prov. Kalsel, Jalan Lambung Mangkurat, Kecamatan Banjarmasin Tengah, Jum’at (28/12/2018) Siang.   Aksi solidaritas siang …

Kapolresta Banjarmasin Pimpin Pengamanan Jalannya Aksi Solidaritas Read More »

Semangat Pagi Kapolresta Banjarmasin Dalam Melaksanakan Senam

BANJARMASIN – Dalam rangka menjaga kesehatan jasmani, seluruh personel Polresta Banjarmasin dan Polsek jajaran melaksanakan olahraga bersama di halaman Mapolresta Banjarmasin, Jum’at (28/12/2018) Pagi.   Diawali apel pagi seluruh personel saat dilakukan pengecekan kehadiran dan kelengkapan oleh Kapolresta Banjarmasin, Kombe …

Semangat Pagi Kapolresta Banjarmasin Dalam Melaksanakan Senam Read More »

Antisipasi Perpadatan di Area Pusat Perbelanjaan, Kapolresta Banjarmasin Turun Kejalan

BANJARMASIN – Peningkatan jumlah pengunjung disalah satu pusat perbelanjaan wilayah kota Banjarmasin cukup dirasakan dengan banyaknya kendaraan bermotor yang memadati area tersebut, Selasa (25/12/2018) Sore.   Dari sekian banyaknya para pengunjung sore itu, personel gabungan yang terdiri dari TNI, Polri, …

Antisipasi Perpadatan di Area Pusat Perbelanjaan, Kapolresta Banjarmasin Turun Kejalan Read More »

Scroll to Top